“Melihat kondisi itu, oleh warga sekitar dia langsung dilarikan ke RSUD Bangka Tengah, untuk mendapatkan perawatan intensif,” ujarnya.
“Selain tangan kanannya putus, Harjo juga mengalami sejumlah luka di tubuhnya, sekarang masih dirawat di rumah sakit” lanjut Tan.
Sementara dari video singkat yang diterima jurnal khatulistiwa, tampak Harjo begitu tegar saat menjalani penanganan. Dan saat berita ini diturunkan, dia masih menjalani perawatan di RSUD Bangka Tengah. (HK01)