Pj Gubernur : “Kualitas Udara di Babel Tidak Sama Seperti Kota-Kota Besar Lain di Dunia”

Whatsapp Image 2022 09 10 At 02.27.19

Lebih lanjut Ridwan mengatakan, kualitas udara di Pulau Bangka dan Belitung sebenarnya tidak jauh berbeda. Hanya saja, yang membedakan kualitas udara di dua pulau tersebut yakni, luas pulau yang lebih kecil, penduduk yang lebih sedikit serta kegiatan yang mengganggu ekosistemnya lebih sedikit.

“Bangka dan Belitung kualitas udaranya tidak berbeda jauh, hanya saja disini (Belitung-red), pulaunya lebih kecil, kegiatan-kegiatan yang mengganggu ekosistemnya lebih sedikit dan orangnya pun lebih sedikit, jadi kita menjual nilai lebih itu di event ini,” pungkas Ridwan Djamaluddin. (Bor)

Pos terkait

banner 300x250