Pemkab Basel Kunjungi KKP RI, Presentasi Potensi Kelautan dan Pesisir Basel

Presentasi Potensi Kelautan Dan Pesisir Basel Di Kementerian Kkp Ri

Lebih lanjut, Gatot menambahkan, Menteri Sakti Wahyu Trenggono menyanggupi memberikan bantuan terkait penataan Kampung Nelayan, selagi tidak tumpang tindih dengan tugas dan tupoksi Dinas Perkim. Juga menyanggupi memberikan bantuan alat tangkap yang lebih memadai bagi nelayan, terutama nelayan di wilayah pesisir yang meliputi GPS, Fish Finder, mesin tempel, perahu, dan jaring, juga terkait bantuan untuk aktivitas budidaya perikanan.

“Pak Menteri juga meminta pengaturan waktu terkait undangan kunjungan dirinya ke Kabupaten Bangka Selatan,” ujarnya. (hk01)

Pos terkait

banner 300x250