Partainya Jawara, Kenapa Ganjar-Mahfud KO? Justru Unggul di Dapil Luar Negeri

Watermark Jk 20240215 111923 0000

Namun, berdasarkan pantauan hingga Kamis (15/2/2024) pagi ini, pasangan Ganjar Pranowo-Mahfud Md unggul dalam perolehan suara di daerah pemilihan luar negeri berdasarkan real count Pilpres 2024 yang dirilis KPU.

Berdasarkan data resmi yang diunggah KPU di laman resminya, total suara yang telah masuk dari perolehan suara di dapil luar negeri telah mencapai 21,66%

Total suara yang telah masuk dalam hasil real count Pilpres 2024 KPU itu bersumber dari 666 tempat pemungutan suara (TPS) dari total 3.075 TPS di luar negeri.

Bila diperinci, saat ini pasangan calon presiden dan wakil presiden nomor urut 03 mendominasi perolehan suara dari dapil luar negeri dengan raihan 181.488 suara atau 39,17%. (*)

Pos terkait

banner 300x250