MotoGP Amerika Serikat 2024: Maverick Vinales Juara di COTA Austin

Xr:d:dagbzrleaha:32,j:3453559887597661168,t:24041419
Maverick Vinales Juara di COTA Austin, Senin (15/4/2024) dinihari WIB.

Sementara itu Juara bertahan Francesco Bagnaia akan start dari posisi empat usai mencetak waktu 2 menit 1,352 detik, disusul rekan setimnya Enea Bastianini yang mengukir waktu 2 menit 1,439 detik. Martin berhasil menempati posisi enam dengan selisih 0,072 detik di belakang Bastianini.

Lalu, Aleix Espargaro menempati posisi tujuh dengan torehan waktu 2 menit 1,562 detik. Fabio Di Giannantonio di posisi delapan, Franco Morbidelli mengisi posisi sembilan dan Marco Bezzecchi melengkapi posisi 10 besar.

Bacaan Lainnya

Dengan kemenangan ini, Vinales meraih 25 poin sebagai ganjaran finis pertama. Pebalap Ducati Aprilia itu kini mengoleksi 56 poin.

Vinales berhasil merangsek naik ke posisi tiga besar klasemen sementara pebalap MotoGP 2024 di bawah Jorge Martin yang memimpin dengan 80 poin dan Enea Bastianini di posisi kedua dengan 59 poin.

Berikut ini klasemen sementara pebalap, usai MotoGP Amerika Serikat:

  1. Jorge Martin 80 poin
  2. Enea Bastianini 59 poin
  3. Maverick Vinales 56 poin
  4. Pedro Acosta 54 poin
  5. Francesco Bagnaia 50 poin
  6. Brad Binder 49 poin
  7. Aleix Espargaro 39 poin
  8. Marc Marquez 36 poin
  9. Fabio Di Giannantonio 25 poin
  10. Jack Miller 22 poin.

Simak berita update di Google News dan juga saluran kami di WhatsApp Channels. Pastikan kamu sudah install aplikasi WhatsApp ya.

Pos terkait

banner 300x250