Kota Pangkalpinang Sering Diguyur Hujan, Rio Setiady Minta Pihak Terkait Perhatikan Drainase

Jurnal Khatulistiwa (1)

“Pemkot Pangkalpinang mungkin bisa meninjau apakah program yang direncanakan untuk menangani banjir yang telah dilaksanakan selama ini ada hasil yang menggembirakan atau tidak. Ini harus kita evaluasi karena Kota Pangkalpinang baru akan masuk musim penghujan, yang artinya masih cukup panjang perjalanannya,” tegasnya.

Dalam kesempatan itu, Rio meminta Pemerintah Kota (Pemkot) Pangkalpinang, untuk aktif memantau titik-titik langganan banjir dan genangan, di kota tersebut.

Bacaan Lainnya

“Dinas Pekerjaan Umum (PU) dan Satpol PP, sebaiknya aktif berkoordinasi tentang titik-titik banjir yang ada di Kota Pangkalpinang. Apakah ada titik yang baru atau mengulang kejadian yang lama, seperti di seputaran Tamansari dan sekitarnya,” ujarnya.

Pos terkait

banner 300x250