Kapolres Minahasa Ketut Suryana Maknai Perayaan Hari Umanis Galungan

Screenshot_2023-08-03-22-46-29-49_539af4bdc281ad56f81c3ae8193b1473Minahasa – Kepala Kepilisian Resor (Kapolres) Minahasa AKBP Ketut Suryana SIK, SH, MM, bersama Ketua Bhayangkari Cab. Minahasa Ny. Nyoman Ketut Suryana menjadi tuan rumah perayaan hari Umanis/Manis Galungan atau makan bersama yang bertempat di Rudis Kapolres, Tondano, Minahasa pada Kamis (3/8/2023).Kapolres Minahasa Ketut Suryana Maknai Perayaan Hari Umanis Galungan

Disampaikan Kapolres kepada media ini, bahwa sesuai dengan pemaknaan, hari raya Galungan diperingati sebagai hari yang sakral sekaligus menjadi kemenangan Dharma Kebenaran melawan Adharma Kejahatan bagi umat Hindu.

Jadi pada intinya perayaan Umanis Galungan hari ini sebagai pemaknaan sifat kekeluargaan dan melaksanakan silahturahmi didalam keluarga besar Polres Minahasa,” ujar Kapolres.

Pos terkait

banner 300x250