“Untuk di Kabupaten Babar, kami mengikuti kegiatan ini dengan melakukan penanaman 2000 bibit Mangrove di Desa Cupat,” imbuhnya.
Selain itu, AKBP Catur Prasetiyo sangat mengapresiasi kegiatan penanaman Mangrove yang digagas dan dilakukan oleh jajaran TNI tersebut. Ia juga dalam kesempatan tersebut mengimbau masyarakat untuk menjaga kelestarian ekosistem pantai.
“Kami sangat mendukung untuk mempertahankan Mangrove yang ada di pesisir Desa Cupat Kecamatan Parit Tiga kabupaten Bangka Barat ini,” ujarnya.