Kabupaten Bangka Barat Kembali Raih Gelar Sebagai Kabupaten Informatif

Jurnal Khatulistiwa (23)

“Mulai dari reformasi birokrasi, karena dari semua hal ada kaitannya, tentang bagaimana kita menginformasikan kepada publik mengenai kerja kita,” ungkapnya.

Ia menambahkan, keterbukaan informasi publik juga diperlukan dalam penguatan implementasi pelayanan publik. Untuk itu, pemerintah sebagai penyelenggara pelayanan publik terus mendorong masyarakat untuk secara terbuka mengakses informasi melalui berbagai kanal yang ada.

Bacaan Lainnya

“Bagaimana mewujudkan pemerintah yang terbuka dengan keterbukaan informasi publik yang kita lakukan, ada sinergitas antara pemerintah dengan masyarakat. Hal yang menarik, ini juga dapat menangkal berita bohong (hoaks)” tutupnya. (HK01)

Pos terkait

banner 300x250