Ini Titik Rawan Kecelakaan di Jalingkut Kabupaten Pemalang

Png 20230323 190711 0000

Tarno mengatakan, Jalingkut Pemalang perlu mendapatkan fokus perhatian dari para pengendara, baik itu kendaraan besar, seperti truk, bus dan mobil pribadi, terutama para pengendara sepeda motor, yang melintas di kawasan Jalingkut Pemalang tersebut.

“Kami harap, para pengendara harus waspada, mengurangi kecepatan dan meningkatkan fokus saat berkendara. Jika mengantuk, silahkan menepi. Pengendara bisa beristrahat di sepanjang jalur tersebut, karena ada banyak tersedia rest area disana,” kata Tarno

Pos terkait

banner 300x250