Iduladha 1445 Hijriah di Kepulauan Talaud Berlangsung Khusyuk, 20 Sapi dan 2 Kambing Siap Disembelih

1000094302

“Dari total hewan kurban yang terkumpul, di Iduladha tahun ini Pemerintah Kabupaten Kepulauan Talaud memberikan bantuan hewan kurban sebanyak total 7 ekor sapi. Sisanya merupakan sumbangan dari jamaah masing-masing masjid yang ada di Kepulauan Talaud ini,” terang Arianto.

Arianto berharap, jumlah hewan kurban yang disembelih di Kabupaten Kepulauan Talaud kedepannya dapat meningkat, serta proses penyembelihan hewan kurban berjalan dengan lancar, tertib, dan aman tanpa halangan apapun.

Bacaan Lainnya

“Nanti, hewan-hewan kurban yang sudah disembelih, akan lamgsung dibagi-bagikan ke masyarakat sekitar yang membutuhkan. Semoga proses penyembelihan dan pendistribusian daging kurban di Kabupaten Kepulauan Talaud hari ini, berjalan lancar,” tandasnya.

Berikut rincian masjid yang melaksanakan penyembelihan hewan kurban di Kabupaten Kepulauan Talaud, berdasarkan data yang diperoleh Jurnal Khatulistiwa dari panitia kurban setempat;

  • Masjid  Jabbal Rahmah Melonguane (8 ekor sapi dan 2 ekor kambing);
  • Masjid Nurul jihad Bawunian (1 ekor sapi);
  • Masjid Al Hijrah bawunian (1 ekor sapi);
  • Masjid Nursalam Resduk (1 ekor sapi);
  • Masjid Asyuhada Beo (5 ekor sapi);
  • Masjjd Al Inayah Bowombaru (2 ekor sapi);
  • Masjid Al Ansar Lirung  (4 ekor sapi);
  • Masjid AL Ikhlas Lanal Melonguane (1 ekor sapi)

Cek berita update lainnya di Google News. Pastikan kamu sudah punya aplikasinya ya.

Pos terkait

banner 300x250