Bangun Jaya: Pelaksanaan MTQH Lahirkan Generasi Milenial yang Berjiwa Qur’ani

Compress 20230518 190818 8087

“Ini membuktikan bahwa DPRD Pangkalpinang, khususnya Partai Gerindra, cinta terhadap agama. Semoga, pelaksanaan MTQH ini kedepannya semakin semarak dan meriah lagi,” tutupnya.

png_20230517_215834_0000

Bacaan Lainnya

Sementara, Camat Girimaya Luthfi Dharma Saputra menyebut bahwa MTQH tingkat Kecamatan Girimaya tahun 2023 ini diikuti oleh 105 peserta dari perwakilan masing-masing kelurahan.

“Alhamdulillah kami melaksanakan penutupan MTQH ke XXXI tahun 2023 tingkat Kecamatan Girimaya. Untuk peserta di Kecamatan Girimaya ini, ada 105 orang, perwakilan dari masing-masing kelurahan,” ungkap Luthfi.

“Dari pelaksanaan MTQH ini, kami ingin meningkatkan syiar agama islam dan syiar Al-Qur’an. Di mana peningkatan itu salah satunya dalam hal pemahaman terhadap Al-Qur’an itu sendiri,” bebernya.

Pos terkait

banner 300x250